Kantor Bank Hagakita/ The Boulevard

Jl. Tunjungan No. 60

(SK WALIKOTA NO. 188.45/004/402.1.04/1998/45)

Perusahaan FUCHS en RENS adalah importer mobil di Hindia Belanda sejak tahun 1886 dengan Tuan D. Rens. Pada tahun 1910 Perusahaan FUCHS membeli tanah di Jl. Tunjungan kemudian dibangun dan selesai pada tahun 1913 yang berfungsi sebagai dealer mobil pada waktu itu. Bangunan ini pernah menjadi Rabobank yang akhirnya menjadi kosong dan akan dibangun menjadi Apartemen Tunjungan Boulevard.

Kedua Bangunan ini diperkirakan dibangun tahun 1910an, bangunan ini merupakan bagian dari bangunan dealer FUCHS en RENS yang sempat beralih fungsi berfungsi sebagai Toko Master Kasur Pegas dan akhirnya kosong. Sekarang menjadi bagian dari apartemen Tunjungan Boulevard.

© 2022 DISBUDPORAPAR Kota Surabaya | All Rights Reserved

Pin It on Pinterest

Share This
X